Entries by syswebsmd

GIAT SOSIALISASI KERINGANAN PKB TAHUN 2023 PADA PERUSAHAAN DI WILAYAH SAMARINDA

SAMARINDA – Sabtu, 09 Desember 2023 “GIAT SOSIALISASI KERINGANAN PKB TAHUN 2023 PADA PERUSAHAAN DI WILAYAH SAMARINDA” Jajaran UPTD PPRD Wilayah Samarinda melakukan Sosialisasi Keringanan PKB Tahun 2023 pada lebih dari 100 Perusahaan yang tersebar di Wilayah Kota Samarinda agar memanfaatkan promo tersebut dan sebagai bentuk upaya dalam meningkatkan Pendapatan Asli Daerah

SAMSAT MALAM 🚎

Yuk guys kunjungi layanan terbaru kami ‼️ “SAMSAT MALAM 🚎” Lokasi Layanan : Mall SCP dan Mall Samarinda Square Waktu Pelayanan 17.00 s/d 21.00 Kita lagi ada promo Keringanan dan Pemutihan PKB juga lho! Segera manfaatkan kemudahan dan promo menariknya👍🏻

TINDAK LANJUT PENERBITAN BERITA CARA PENDATAAN OBJEK AIR PERMUKAAN

SAMARINDA – Kamis, 30 November 2023 “TINDAK LANJUT PENERBITAN BERITA CARA PENDATAAN OBJEK AIR PERMUKAAN” Kepala UPTD PPRD Wil. Samarinda beserta Seksi Pendataan dan Penetapan melakukan rapat bersama perusahaan yang memanfaatkan Air Permukaan terkait penerbitan Berita Acara Pemanfaatan Air Permukaan pada perusahaan yang telah menjadi Wajib Pajak dan perusahaan yang menjadi Objek Pajak Baru. Berita […]

PERENCANAAN PENGEMBANGAN LAYANAN “SAMSAT DIGITAL” PADA SAMSAT SAMARINDA

SAMARINDA – Senin, 27 November 2023 “PERENCANAAN PENGEMBANGAN LAYANAN “SAMSAT DIGITAL” PADA SAMSAT SAMARINDA” Kepala UPTD PPRD Wil. Samarinda beserta Staff melakukan rapat perencanaan pengembangan Loket Layanan Samsat Digital sebagai inovasi yang akan memudahkan Wajib Pajak untuk melakukan proses pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor. Pengembangan layanan ini direncanakan akan dibuka pada Samsat Induk Samarinda sebagai sarana […]

INTENSIFIKASI PENDATAAN OBJEK PAJAK DAERAH

SAMARINDA, 01 November 2023 “INTENSIFIKASI PENDATAAN OBJEK PAJAK DAERAH” Kepala UPTD PPRD Wilayah Samarinda bersama dengan Seksi Pendataan dan Penetapan melakukan kegiatan Intensifikasi Pendataan Objek Pajak Daerah pada perusahaan di wilayah Kota Samarinda. Kegiatan ini berlokasi di perusahaan pemanfaat Air Permukaan yaitu PT. SLJ Global, PT. Kalimantan Powerindo dan PT. Tirta Mahakam. PT. Kalimantan Powerindo […]

Rapat Pembentukan Tim dan Pembahasan Kertas Kerja 6 Area Perubahan Zona Integritas

SAMARINDA – Kamis, 14 September 2023 “Rapat Pembentukan Tim dan Pembahasan Kertas Kerja 6 Area Perubahan Zona Integritas” Kepala UPTD PPRD Wilayah Samarinda beserta unsur UPTD PPRD Wilayah Samarinda melakukan pembentukan tim serta membahas mengenai persiapan menuju zona integritas terkait kertas kerja 6 area perubahan menuju zona integritas. Hal ini dilakukan sebagai langkah percepatan agar […]

Evaluasi Layanan GEBER RT Tahun 2023

SAMARINDA – Kamis, 14 September 2023 “Evaluasi Layanan GEBER RT Tahun 2023” Kepala UPTD PPRD Wilayah Samarinda, Camat wilayah kota samarinda, unsur Seksi Pembukuan dan Penagihan, Bankaltimtara serta seluruh Agen Geber RT Laku Pandai melakukan evaluasi terkait pelaksanaan Layanan GEBER RT Tahun 2023. Diharapkan dengan adanya Evaluasi Layanan GEBER RT ini dapat meningkatkan kualitas layanan […]

Rapat Pembahasan Penyelesaian Piutang PKB Perusahaan

SAMARINDA – Selasa, 5 September 2023 “Rapat Pembahasan Penyelesaian Piutang PKB Perusahaan” UPTD PPRD Wilayah Samarinda melakukan kegiatan pembahasan penyelesaian piutang PKB Perusahaan yang ada di Samarinda. Adapun 3 perusashaan yang hadir yaitu CV. Puspa Juita, PT. Petro Naga Jaya, dan PT. Kharisma Daya Selaras. UPTD PPRD Wilayah Samarinda juga menghimbau untuk dapat memanfaatkan sebaik-baiknya […]

Giat Penagihan Piutang Pajak Kendaraa Bermotor Umum Secara Door to Door

SAMARINDA – 31 Agustus 2023 “Giat Penagihan Piutang Pajak Kendaraa Bermotor Umum Secara Door to Door” Kegiatan ini dilakukan sebagai upaya optimalisasi peningkatan Pendapatan Asli Daerah oleh seluruh Staff UPTD. PPRD Wilayah Samarinda dengan memberikan Surat Tagihan Pajak Daerah (STPD) kepada wajib pajak yang belum membayarkan PKB dan telah melampaui masa jatuh tempo yang tertera […]