Entries by syswebadmin

GUBERNUR RESMIKAN SAMSAT PAYMENT POINT PALARAN

SAMARINDA – Pemerintah Provinsi Kaltim lewat Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kaltim terus meningkatkan pelayanan kepada masyarakat. Senin (31/8), Gubernur Kaltim H Isran Noor meresmikan Samsat Payment Point di Bankaltimtara Kantor Cabang Pembantu (KCP) Palaran. “Semoga dengan diresmikan Samsat Payment Point di Palaran bisa mempermudah pelayanan kepada masyarakat. Baik untuk warga Palaran hingga kelurahan di sekitarnya,” […]

Kini Bayar PKB Bisa Di Pegadaian

SAMARINDA – Pertama di Indonesia, Pemprov Kaltim melalui Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kaltim resmi meluncurkan layanan e-Samsat Pegadaian. Kegiatan tersebut dilakukan pada Malam Anugerah Kaltim Award 2020 di Convention Hall Samarinda, Kamis (9/1). Launching dilakukan oleh Gubernur Kaltim Dr H Isran Noor didampingi Wagub H Hadi Mulyadi, Pangdam VI/Mulawarman Mayjen TNI Subiyanto, Kapolda Kaltim Irjen […]

Syukuran Capaian Kinerja Bapenda Kaltim

SAMARINDA – Mengawali Dekade baru, Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Prov. Kaltim menggelar acara syukuran atas capaian kinerja 2019. Kegiatan tersebut dirangkai dengan khataman Alquran dan Doa Bersama atas Rencana Kerja 2020, Kamis (2/1). Tausiyah dari KH M Zhofarruddin atau Guru Udin pun mencairkan suasana. Sebagai ungkapan syukur, Bapenda Prov. Kaltim juga memberikan santunan kepada anak-anak […]

Pertama Di Indonesia, Bisa Bayar Pajak Kendaraan Di Pegadaian

SAMARINDA – Akses membayar pajak kendaraan bermotor (PKB) di Kaltim kini semakin banyak. Teranyar, Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Prov. Kaltim menggandeng PT. Pegadaian (Persero). Layanan e-Samsat Pegadaian ini merupakan yang pertama di Indonesia. Kepala Bapenda Prov. Kaltim Hj Ismiati mengatakan hal ini wujud upaya Pemprov Kaltim menghadirkan pelayanan prima bagi masyarakat. “Bila hanya mengandalkan layanan […]

Bapenda Dekatkan Layanan Samsat Di Samboja

SAMBOJA – Pelayanan Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (Samsat) di Samboja, Kutai Kartanegara (Kukar), telah beralih status dari Kantor Samsat Pembantu menjadi Samsat Penuh. Gubernur Kaltim H Isran Noor meresmikan kantor layanan Samsat Penuh Samboja di Jalan Balikpapan-Handil, Kukar, Rabu (4/12). “Pemprov tidak hanya menuntut kewajiban masyarakat. Kami juga berupaya memenuhi hak masyarakat. Salah satunya […]

Rakor Regional Tim Intensifikasi & Ekstensifikasi PBB & PPH Sekalimantan

BANJARMASIN – Dinamika kebutuhan masyarakat yang meningkat menuntut ketersediaan anggaran yang cukup. Itu sebabnya, pelu dilakukan peningkatan sumber pendapatan. Upaya menyusun strategi optimalisasi pun dilakukan lewat Rapat Koordinasi Regional Tim Intensifikasi dan Ekstensifikasi PBB dan PPh Provinsi dan Kabupaten/Kota Se-Kalimantan yang digelar Pemprov Kalimantan Selatan. Mengangkat tema Sinergi Antara Pemerintah Daerah dan Direktorat Jenderal Pajak […]

Sarasehan Gebyar Pajak Daerah Kutai Kertanegara

TENGGARONG – Guna mengoptimalkan partisipasi masyarakat dan pengusaha dalam pembangunan melalui Pajak Daerah di Kutai Kartanegara, diselenggarakan Sarasehan Gebyar Pajak Daerah, Kamis (21/11). Kepala Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Prov. Kaltim Hj Ismiati hadir sebagai narasumber dalam kegiatan tersebut. Ia mengatakan dengan semakin banyaknya wajib pajak yang taat membayar pajak maka kemandirian fiskal pada suatu daerah […]

In House Training SIPP Bapenda Optimalkan Pelayanan Publik Transparan

BAPENDA Prov. Kaltim menggelar in house training SIPP (Sistem Informasi Pelayanan Publik). Mewakili Gubernur Kaltim, Asisten Administrasi dan Umum Setdaprov. Kaltim H Fathul Halim memberikan apresiasi atas langkah inisiatif Bapenda. “Bapenda dalam tupoksinya selaku pemungut pajak kendaraan bermotor yang memberikan pelayanan kepada masyarakat perlu mengimplementasikan SIPP,” sebutnya kala membuka kegiatan. Hadir sebagai narasumber yakni Deputi […]

Samsat Penuh Samarinda Seberang Resmi Di Buka

GUBERNUR Kaltim resmikan layanan Samsat penuh Samarinda Seberang di Jalan Patimurra, Kamis (23/10). Dengan ditingkatkannya status samsat pembantu menjadi Samsat penuh, diharapkan masyarakat Samarinda Seberang dengan 6 kelurahan serta wilayah sekitarnya akan mudah memproses registrasi kendaraan STNK 5 tahunan, pembayaran pajak kendaraan, dan SWDKLLJ. Gubernur mengapresiasi dukungan Kapolda Kaltim melalui Ditlantas Polda Kaltim serta Pimpinan […]